Masalah banjir yang makin parah, pengangguran yang makin banyak, krisis kedele dan masalah-masalah lain yang semakin akut, mengharuskan bangsa ini seharusnya berfikir, bahwa tak semestinya kita hanya menjadi calo.
Calo mobil, calo narkoba, calo kedele, calo TKI, dst …
Cita-cita saya, kelak bangsa ini akan dipenuhi ilmuwan, guru dan engineer yang dapat memberikan solusi besar bagi masalah bangsanya.
Minimal itu dimulai dari setiap dari kita …
Amiin …
Kalo jadi calo master atau doktor boleh nggak Mas Agung? 🙂
iya bener tuh,,,bahkan lebih parah lagi kebanyakan bangsa kita itu selalu mencari kambing hitam dan saling menyalahkan, contoh nya ketika banjir datang, masyarakat menggerutu pemerintahan yang tak becus nanganin banjir, begitupun pemerintah menyalahkan masyarakat yang jorok buang sampah sembarangan atau sengaja membangun rumah di pinggir kali….abiz gmana lagi gak ada lahan juragan,,,,kata orang kecil